­
Kebiasaan Menjadikan Kamu Orang Kaya Skip to main content

Kebiasaan Menjadikan Kamu Orang Kaya

     
image by pixabay
   GRIYABIOGREENSemua orang mempunyai kesempatan dan peluang menjadi kaya,dan untuk mewujudkan keinginan juga impian itu dibutuhkan kesungguhan dan juga komitmen setiap individu untuk merubah dan juga kerja keras dan juga cerdas agar tujuannya tercapai.Mulai perencanaan jangka menengah maupun jangka panjang agar tujuan terencana dan terukur ,karena dalam mencapai kekayaan tiada yang instan dan tentu saja memerlukan proses waktu yang tidak sedikit dan ini tentunya membutuhkan kehati-hatian dalam mencari dan mengelola keuangan agar jangan sampai malah lebih besar pasak dari pada tiang.Bukan kita masih ingat ketika kita masih sekolah dulu guru kita sering mengajarkan bahwa hemat pangkal kaya dan juga jangan hidup boros .

Jangan sampai malah pengeluaran lebih banyak daripada pendapatan.Memang untuk mendatangkan kekayaan bermacam-macam cara manusia untuk mendapatkan penghasilan ,yang semua itu pada intinya adalah mencari uang.Kalau jaman dulu untuk alat pembayaran barang ditukar dengan barang yang meraka butuhkan dan sering disebut barter namun sering perkembangnya waktu dan jaman alat pembayaran telah berubah menjadi uang sebagai alat pembayaran ,selain lebih mudah juga fleksibel memudahkan untuk menjalan transaksi keuangan sebagai alat pembayaran.Dan pada intinya untuk menjadikan kita kaya adalah uang.Dan untuk mendapatkan uang bukanlah perkara mudah maka dalam mengelola keuangan dibutuhkan dan dipakai secara bijaksana ,agar nanti Anda tidak kesulitan dalam hal keuangan .Setidaknya dibutuhkan dana 1 milliar untuk hidup layak maka dibutuhkan perencanaan yang terencana agar target tercapai sampai tujuan agar kita tidak kesulitan dalam mememuhi kebutuhan hidup ,setidaknya kita jangan hidup dalam kemiskinan.Kalau kita boros,jangankan menabung,untuk kebutuhan sehari-hari saja sulit untuk dipenuhi.Orang kaya bukan ditentukan oleh gaya hidup ,tetapi berapa banyak uang yang ada ditabungan.Berikut ini adalah tip untuk menjadikan Anda kaya ,simaklah uraian berikut ini :
1.KEMBANGKAN PONTENSI DIRI       Setiap orang mempunyai pontensi juga bakat,tinggal punya kemau atau tidak  untuk mengembangkan pontensi itu dengan maksimal ,bukan orang lain yang merubah hidupnya tapi diri sendiri.Nasib jelek bukan untuk ditangisi atau diratapi tapi jadi untuk titik balik untuk bangkit dari keterpurukan.Potensi adalah kemampuan untuk maju dan berkembang dan juga keberanian dan juga kepercayaan diri.Pada intinya potensi yaitu memperdayakan ,mengelola apa yang dimiliki seseorang agar optimal dan memberikan manfaat untuk maju dan mendapatkan keberhasilan dan kesuksesan hidup.
2.MENABUNG DAN INVESTASI    
Mengelola keuangan dengan cara bijak dan juga tidak boros adalah satu cara untuk meningkatkan kekayaan yaitu dengan cara mendisiplin dengan cara menabung .Keuntungan menabung selain mendapatkan menikmati bunga bank mestipun kecil tetapi keuntungan lain adalah uang kita bisa diambil kapan saja yang kita mau dan uang kita juga lebih aman daripada kita menyimpan dirumah sendiri .Seperti pepatah "Sedikit lama-lama menjadi bukit " atau dengan menyimpan uang dalam bentuk deposito yang mempunya bunga cukup tinggi setidak jika menyimpan uang sebesar Rp 300.000.000 juta ,kita akan menikmati bunga deposito sekitar 3 juta perbulan.Andaikata 1000.000.000 milliar anda bisa bayangkan dapat menghitung sendiri berapa hasil yang kita dapatkan perbulan.Menarik bukan ladies ?Berinvestasi dalam bentuk deposito sedini mungkin atau secepat mungkin itu lebih baik.Idealnya ketika masih muda umur 20 tahun mulailah menyimpan dalam bentuk deposito.Investasi dalam bentuk deposito memiliki resiko rendah dan ini yang cocok ketika masih muda .Dengan beriringnya waktu uang kamu akan bertambah dan berkembang meskipun tak sebesar saham.Dan nantinya bisa dijadikan uang pensiun ketika kita sudah tidak produktif lagi ,lebih baik mempersiapkan sedini mungkin untuk menghadapi masa tua kita.Selain itu kamu ketika uang sudah terkumpul banyak,memudahkan kamu atau masih ada kesempatan untuk belajar dunia investasi.Dan juga memudahkan kamu memilih investasi buat kamu ,mulai jangka pendek,menengah maupun panjang.Deposito juga memberikan keuntungan jangka pendek maupun jangka panjang.Misalnya untuk persiapan untuk menikah ataupun bahkan untuk biaya pendidikan ketika kamu mempunyai anak dan juga dapat membeli rumah untuk keluargamu.Nah ,kalau bukan kamu yang merencanakan hidupmu siapa lagi.Dengan kebiasaan yang baik ini yang akan membuatmu kaya dan ketika kamu sudah tua jangan sampai terlantar dan keuangan terganggu.
3.HINDARI UTANG     Hindari hutang jika masih mempunyai dana yang cukup.Selain akan memberikan beban secara psikologis maupun psikis.Hutang sebaiknya dihindari agar hidup kamu lebih bahagia.Kenapa kita harus berhutang jika secara finansial mampu.Meskipun hutang ada segi positifnya maupun negatif tinggal orang menyikapinya.Bila berhutang hanya untuk kebutuhan konsumtif maupun sekunder alangkah baiknya dihindari misalnya membeli motor baru jika sudah mempunyai motor.Lebih baik uang digunakan yang lebih penting dan bermanfaat misalkan untuk mendirikan atau berinvestasi membuka toko seperti alfamart atau indomaret sebagai mitra agar menambah income dalam jangka dekat maupun panjang,agar supaya uang bertambah berkembang dan tabungan semakin bertambah. 4.GAYA HIDUP SEDERHANA    
Gaya hidup adalah pilihan bisa saja secara ekonomi memang ia kaya raya ,tapi ia menjalini hidup dengan sederhana dan bersahaja ,itu tidak ada hubungannya dengan status sosial ekonomi seseorang,karena gaya hidup seseorang adalah pilihan .Dan juga merupakan prinsip hidup seseorang bukan karena pelit ,bisa sikap hemat mereka dalam mengelola keuangan mereka agar keuangan mereka tetap sehat,jangan sampai kita lebih besar pasak dari pada tiang yang akhirnya akan mempersulit diri sendiri dalam menjalani hidup.

1.KEMBANGKAN PONTENSI DIRI       Setiap orang mempunyai pontensi juga bakat,tinggal punya kemau atau tidak  untuk mengembangkan pontensi itu dengan maksimal ,bukan orang lain yang merubah hidupnya tapi diri sendiri.Nasib jelek bukan untuk ditangisi atau diratapi tapi jadi untuk titik balik untuk bangkit dari keterpurukan.Potensi adalah kemampuan untuk maju dan berkembang dan juga keberanian dan juga kepercayaan diri.Pada intinya potensi yaitu memperdayakan ,mengelola apa yang dimiliki seseorang agar optimal dan memberikan manfaat untuk maju dan mendapatkan keberhasilan dan kesuksesan hidup. 2.MENABUNG DAN INVESTASI    
Mengelola keuangan dengan cara bijak dan juga tidak boros adalah satu cara untuk meningkatkan kekayaan yaitu dengan cara mendisiplin dengan cara menabung .Keuntungan menabung selain mendapatkan menikmati bunga bank mestipun kecil tetapi keuntungan lain adalah uang kita bisa diambil kapan saja yang kita mau dan uang kita juga lebih aman daripada kita menyimpan dirumah sendiri .Seperti pepatah "Sedikit lama-lama menjadi bukit " atau dengan menyimpan uang dalam bentuk deposito yang mempunya bunga cukup tinggi setidak jika menyimpan uang sebesar Rp 300.000.000 juta ,kita akan menikmati bunga deposito sekitar 3 juta perbulan.Andaikata 1000.000.000 milliar anda bisa bayangkan dapat menghitung sendiri berapa hasil yang kita dapatkan perbulan.Menarik bukan ladies ?Berinvestasi dalam bentuk deposito sedini mungkin atau secepat mungkin itu lebih baik.Idealnya ketika masih muda umur 20 tahun mulailah menyimpan dalam bentuk deposito.Investasi dalam bentuk deposito memiliki resiko rendah dan ini yang cocok ketika masih muda .Dengan beriringnya waktu uang kamu akan bertambah dan berkembang meskipun tak sebesar saham.Dan nantinya bisa dijadikan uang pensiun ketika kita sudah tidak produktif lagi ,lebih baik mempersiapkan sedini mungkin untuk menghadapi masa tua kita.Selain itu kamu ketika uang sudah terkumpul banyak,memudahkan kamu atau masih ada kesempatan untuk belajar dunia investasi.Dan juga memudahkan kamu memilih investasi buat kamu ,mulai jangka pendek,menengah maupun panjang.Deposito juga memberikan keuntungan jangka pendek maupun jangka panjang.Misalnya untuk persiapan untuk menikah ataupun bahkan untuk biaya pendidikan ketika kamu mempunyai anak dan juga dapat membeli rumah untuk keluargamu.Nah ,kalau bukan kamu yang merencanakan hidupmu siapa lagi.Dengan kebiasaan yang baik ini yang akan membuatmu kaya dan ketika kamu sudah tua jangan sampai terlantar dan keuangan terganggu.
3.HINDARI UTANG     Hindari hutang jika masih mempunyai dana yang cukup.Selain akan memberikan beban secara psikologis maupun psikis.Hutang sebaiknya dihindari agar hidup kamu lebih bahagia.Kenapa kita harus berhutang jika secara finansial mampu.Meskipun hutang ada segi positifnya maupun negatif tinggal orang menyikapinya.Bila berhutang hanya untuk kebutuhan konsumtif maupun sekunder alangkah baiknya dihindari misalnya membeli motor baru jika sudah mempunyai motor.Lebih baik uang digunakan yang lebih penting dan bermanfaat misalkan untuk mendirikan atau berinvestasi membuka toko seperti alfamart atau indomaret sebagai mitra agar menambah income dalam jangka dekat maupun panjang,agar supaya uang bertambah berkembang dan tabungan semakin bertambah. 4.GAYA HIDUP SEDERHANA
   
Gaya hidup adalah pilihan bisa saja secara ekonomi memang ia kaya raya ,tapi ia menjalini hidup dengan sederhana dan bersahaja ,itu tidak ada hubungannya dengan status sosial ekonomi seseorang,karena gaya hidup seseorang adalah pilihan .Dan juga merupakan prinsip hidup seseorang bukan karena pelit ,bisa sikap hemat mereka dalam mengelola keuangan mereka agar keuangan mereka tetap sehat,jangan sampai kita lebih besar pasak dari pada tiang yang akhirnya akan mempersulit diri sendiri dalam menjalani hidup.
     Kita harus mengedepan antara kebutuhan utama atau pokok dan keinginan.Kebutuhan pokok yang kita ketahui ketika belajar ilmu ekonomi ketika belajar di SMP adalah sandang,pangan dan papan atau perumahan.Sedangkan keinginan seseorang tak terbatas.Menjalani hidup dengan sederhana akan lebih mudah dari kita menutut kehidupan yang mewah jika secara finacial keuangan Anda tak mencukupi.Tentu saja akan menambah beban Anda untuk menghasilkan sumber keuangan baru Anda dengan tuntutan kehidupan mewah yang Anda inginkan.Kebutuhan pokok Anda bisa dipenuhi dengan misalnya dengan makan dirumah saja agar tidak terlalu besar pengeluaran jika kita makan diluar rumah misalkan di restaurant atau rumah makan akan membutuhkan keuangan yang lebih.Ini dilakukan untuk menekan pengeluran.Maaf ini bukanlah anjuran ini bertujuan agar uang Anda tidak terbuang dengan percuma .Alangkah baiknya Anda berpikir bagaimana mendapatkan uang agar uang Anda bertambah maupun keuangan yang Anda miliki bertambah banyak.Ini bukan berarti makan diluar tidak diperbolehkan.Yah, kalau hanya sekali waktu yang diperbolehkan bersama keluarga Anda.Nah dengan hidup sederhana dan hemat adalah cara untuk mempertahankan kekayaan dan juga menambah kekayaan agar kekayaan kita bertambah.Orang yang kaya adalah orang yang pandai mengumpulkan pundi-pundi uang dengan kerja keras dan selektif dalam pengeluaran.Dan juga menghargai nilai uang.    Hal kecil ketika bangun pagi kita disambut mentari pagi dengan minum secangkir kopi dan hidangan ala kadarnya ditemani sepotong singkong saja rasanya nikmat sekali,ternyata hal-hal yang sederhana dan kecilpun telah membuat bahagia.Bahagia itu sederhana yaitu dekat denganNya dan mensyukuri apa yang dijadikan amanah dari apa-apa yang telah dititipkan oleh Sang Pencipta baik harta maupun kesehatan. 5.MENGATUR DAN MERENCANAKAN KEUANGAN      Mengatur kehidupan agar lebih baik tentunya juga membutuhkan pembukuan agar kita lebih disiplin memaknai keuangan dan mengatur keuangan kita secara bijakasana.Antara kebutuhan yang harus diprioritaskan antara kebutuhan pokok dan kebutuhan yang bersifat keinginan.Hal ini dilakukan merupakan cara yang baik untuk menekan pengeluran.Catatlah kebutuhan pengeluaran Anda setiap bulannya,agar kita tahu dengan pasti keungan kita,apa saja pengeluaran uang yang kita lakukan selama ini atau uang kita kemana saja kita belanjakan untuk apa saja agar kita tahu dengan pasti pengelurannya.Kita bisa menahan kebutuhan akan rekreasi,ke mall,ke cafe dan juga liburan tetapi tidak akan tahan untuk menahan rasa lapar yang harus kita penuhi setiap harinya.

6.MENJAGA KESEHATAN
     
Kesehatan adalah modal awal kita untuk mencari kehidupan.Anda bisa bayang andai saja kita sakit apa yang bisa lakukan.Anda berbaring tak berdaya dan juga tidak bisa melakukan aktivitas apapun.Anda tidak akan bisa mencari sumber kehidupan atau matapencaharian.Sehingga kesehatan merupakan kebutuhan yang utama dan tak ternilai harganya.Maka jagalah kesehatan Anda yang merupakan aset yang berharga bagi Anda.Pola hidup yang sehat dan juga olah raga untuk menjaga kesehatan agar senatiasa sehat dan fresh.Nah lalu apa hubungannya dengan keuangan Anda ? Anda bisa berpikir sejenak andai saja kita sakit tentunya akan membutukan uang untuk biaya pengobatan ke dokter Anda,sedangkan biaya yang timbulkan bukan hal yang sedikit apa lagi bila menanggung sakit yang mengkhawatirkan akan membutuhkan biaya yang besar.Maka lebih baik mencegah datangnya sakit daripada mengobati.Dan jika itu terjadi akan berpengaruh terhadap pengeluaran keuangan Anda. 7.MEMILIKI TUJUAN HIDUP
     
Tujuan hidup hal yang terpenting apa saja impian yang ingin Anda wujudkan agar menjadi kenyataan ,bukan hanya mimpi.Agar dengan jelas apa saja yang ada diotak Anda jadi kenyataan,atau misi apa yang Anda ingin Anda capai agar kita dengan mudah menentukan tahap apa yang harus kita capai untuk mewujugkan tujuan itu.Ini sangat penting untuk menentukan hidup Anda,dari jangka pendek,menengah maupun jangka panjang.Semua ini dilakukan agar supaya sesuai dengar target yang hendak dicapai.Agar kita tidak hanya jadi penonton sehingga kita melewati rentang hidup kita dengan karya yang besar dan jangan kita hanya berpangku tahan yang merenungi nasib.Rubahlah nasib dan hidup dengan kerja keras untuk mengumpulkan uang ,karena dengan kerja keras dan banyak uang adalah cara untuk merubah kehidupan dan hidup lebih baik.Karena itu sangatlah penting memaknai waktu dan menghargai waktu,dalam setahun kita terdapat 365 hari dan 12 bulan.Apa yang bisa lakukan dalam waktu tersebut?

        Tujuan hidup ini misalnya keinginan untuk menabung atau berinvestasi baik dalam bentuk deposito,saham,reksadana,investasi dalam bentuk tanah ataupun emas.Sehingga dengan jelas Anda mempunyai tujuan yang hendak dicapai.Atau mungkin Anda akan mendirikan toko retail yang banyak franchice toko retail yang cukup mempunyai nama seperti halnya Alfamart atau Indomaret,untuk menambah sumber pendapatan yang akan Anda miliki.Seperti halnya Alfamart seperti yang kutip dari laman resmi Alfamart tipe gerai 36 rak dengan luas tanah 80 meter persegi nilai investasi Rp 397 juta dan yang kedua tipe gerai 45 rak luas tanah 100 meter persegi dengan nilai investasi Rp 417 juta, jika Anda tertarik bisa mengubungi website resmi Alfamart.Klik sini
8.MAKNAI KEHIDUPAN      Hidup sering orang bilang adalah pilihan yang tidak bisa diganggu oleh siapapun,meskipun orang terdekat sekalipun.Kehidupan manusia yang bersifat dimanis dan berubah-berubah seiring bertambahnya waktu dan juga usia menambahnya cara berpikir dan bertindak.Yang perlu diingat bahwa kehidupan ini adalah fana dan tidak abadi dan tentunya sesuatu yang fana akan mengalami kehancuran ataupun juga kematian.Sesuatu yang hidup tentu akan mengalami yang namanya kematian.Selain kita tahu akan makna hidup kita juga harus mempersiapkan akan datangnya kematian.Ada tiga hal penting yang perlu dipersiapkan yakni ilmu yang bermanfaat,anak yang sholeh yang membawa kebaikan,amal yang sholeh.Kita terlalu banyak waktu yang kita pakai tetapi kita jarang berpikir tentang apa yang telah lakukan untuk hidup.

   Demikian ulasan kali ini yang bisa kami sampai bagi pembaca griyabiogreen.Jika diantara para pembaca ingin mengirim artikel silakan kirim ke alamat anies.ingwan@gmail.com.Semoga bermanfaat.Jangan jadikan hari pertama kematian menjadikan hari terakhir kamu mengetahui akan arti kehidupan.

Penulis:Anis Nurhidayat
Editor: Anis Nurhidayat

Baca Juga Apa Itu Anemia ? Serta Ragam Makanan Pencegah Anemia ?

Comments

RECENT POST FOR YOU LADIES!

NEWS FEED :

Adverticement

READ MOST POPULAR FOR YOU ,LADIES :

Tips Praktis Membuat Ektrak Buah

    Madiun  - Sebelumnya akan saya jelaskan pengertian umum ekstrak buah yaitu cairan jernih atau keruh yang tidak difermentasi dari hasil pengepresan buah-buahan yang telah masak dan masih segar .Buah-buahan yang dapat diekstrak umumnya merupakan buah-buahan yang memiliki kadara air tinggi dengan aroma yang kuat.Di Indonesia lazim dikenal adalah sari buah jeruk dan beberapa jenis buah lain seperti jambu biji,sirsak,,magga ,terong Belanda,Markisa dan nanas.Disamping itu kita juga mengenal sari buah apel ,anggur dan strowberry. Baca Juga : Explor Ngrowo Bening "EDU PARK " Madiun ! Inilah Fakta Unik dan Menariknya Destinasi  Wisata Yang Berada di Tengah Kota  Madiun .Coba Lihat Yuk ! Baca Juga :Protret Acara Madiun Mantu ,Berlangsung Meriah ,Lihat Yuk Kemeriahannya ! Baca Juga : Madiun Coolinary Festival ,Kota Madiun Berlangsung Meriah,Coba Intip Yuk  Meriahannya ! Secara sederhana sari buah dibuat dengan cara menghancurkan daging buah dan ...

Kenali Daun Stevia Pemanis Alami Pengganti Gula ,200 Kali Lebih Manis di Banding Gula ,Intip Yuk Manfaatnya di Sini !

    GRIYA MADIUN - Stevia adalah sejenis pemanis alami ( Natural Sweetener )  yang berasal dari tumbuhan Stevia rebaudiana. Tumbuhan ini dikenal karena daunnya yang memiliki rasa manis alami yang intens. Stevia telah digunakan sebagai pemanis alami selama berabad-abad oleh suku asli di Amerika Selatan, terutama di wilayah Paraguay dan Brasil.   Nama ilmiah dari tumbuhan Stevia adalah Stevia rebaudiana. Tumbuhan ini termasuk dalam keluarga Asteraceae atau keluarga bunga matahari. Daun Stevia mengandung senyawa yang disebut steviol glikosida, yang memberikan rasa manis pada tumbuhan ini. Senyawa ini memiliki kekuatan manis yang jauh lebih tinggi daripada gula, tetapi tidak memiliki kalori dan tidak mempengaruhi kadar gula darah.   Stevia telah digunakan sebagai alternatif pemanis alami yang rendah kalori dan rendah gula dalam makanan dan minuman. Karena sifatnya yang alami dan rendah kalori, Stevia telah menjadi populer sebagai pilihan pemanis bagi me...

Kenali Yuk Manfaat Ubi Talas ,Nutrisi & Kandungan Di Dalamnya Untuk Kesehatan Dan Kecantikan,Intip Yuk & Cek DI Sini !

         GRIYA MADIUN -Ubi talas adalah  tanaman umbi-umbian yang tumbuh di berbagai wilayah subtropis dan tropis. Ubi talas dikenal dengan umbinya yang besar, berwarna putih hingga ungu, dan memiliki tekstur yang lembut. Tanaman ubi talas berasal dari Asia Tenggara dan Asia Timur, tetapi telah menyebar ke berbagai wilayah di dunia.   Nama ilmiah dari ubi talas adalah Colocasia esculenta. Tanaman ubi talas biasanya ditanam untuk diambil umbinya yang bisa dimakan setelah direbus atau direndam terlebih dahulu untuk menghilangkan zat-zat yang menyebabkan gatal di tenggorokan.   Ubi talas digunakan dalam berbagai masakan tradisional di berbagai negara, baik sebagai bahan utama maupun bahan pelengkap. Umbinya dapat diolah menjadi berbagai hidangan, seperti sup, sayuran tumis, keripik, atau bahkan digoreng. Ubi talas juga memiliki kandungan gizi yang baik dan seringkali dijadikan alternatif untuk sumber karbohidrat dalam berbagai masakan. Ba...

Segudang Manfaat Buah Mangga Untuk Kesehatan & Kecantikan ,Ketahuilah Nutrisi & Manfaatnya Untuk Kesehatan ,Ingin Tahu ,Cek Saja di Sini !

Buah Mangga Selain Rasanya Manis ,Ternyata Juga Kaya Akan Vatamin CDan Di Gemari Banyak Orang.       GRIYA MADIUN - Mangga, buah lezat dengan aroma khas dan rasa manis, memiliki asal usul yang menarik dan tersebar luas di berbagai wilayah di dunia. Asal mula , Mangga berasal dari Asia Selatan, terutama di wilayah India, Myanmar, dan Bangladesh.  Mangga telah dibudidayakan di wilayah ini selama ribuan tahun dan merupakan bagian penting dari budaya dan masakan lokal.   Penyebaran  Mangga kemudian menyebar ke wilayah lain di Asia Tenggara, termasuk Indonesia, Malaysia, dan Filipina. Pada abad ke-16, mangga diperkenalkan ke Amerika Selatan dan Karibia oleh penjelajah Portugis.Sejak saat itu, mangga menyebar ke seluruh dunia, terutama di wilayah tropis dan subtropis. Baca Juga : Rasanya Manis Sedikit Asam ,Ternyata Si Manis Buah Leci Mempunyai Banyak Manfaat Untuk Kesehatan & Kecantikan,Intip Yuk Apa Saja Manfaatnya,Cek di Sini ! Baca J...

Mengupas Tuntas Manfaat Tanaman Sereh,Apa Saja Manfaatnya Untuk Kesehatan Dan Kecantikan ,Intip Yuk Di Sini Saja!

          GRIYA MADIUN -Sereh atau serai (lemongrass) merupakan tumbuhan yang berasal dari daerah tropis dan subtropis di Asia, khususnya India dan Sri Lanka. Tumbuhan sereh dapat tumbuh di berbagai negara dengan iklim hangat dan lembap, termasuk negara-negara di Asia Tenggara, Afrika, Amerika Latin, dan Australia.   Nama ilmiah dari sereh adalah Cymbopogon citratus. Sereh dikenal karena aroma sitrusnya yang segar dan digunakan dalam masakan, minuman, serta untuk pengobatan tradisional dan aromaterapi. Daun dan batang sereh sering digunakan sebagai bumbu atau rempah dalam masakan, sedangkan minyak atsiri yang diekstrak dari sereh memiliki berbagai manfaat kesehatan.   Baca Juga : Kenali Daun Stevia Pemanis Alami Pengganti Gula ,200 Kali Lebih Manis di Banding Gula ,Intip Yuk Manfaatnya di Sini ! Baca Juga : Rasanya Manis Sedikit Asam ,Ternyata Si Manis Buah Leci Mempunyai Banyak Manfaat Untuk Kesehatan & Kecantikan,Intip Yuk Apa Saja M...

Malang Kota Wisata ,Dengan Segudang Keindahan Alam dan Juga Destinasi Wisatanya,Salah Satunya " Museum Angkut " Yang Menarik Untuk di Kunjungi ,Intip Yuk !

       GRIYA MADIUN -Museum Angkut Malang adalah salah satu tempat wisata yang populer di Malang, Jawa Timur. Museum ini merupakan museum transportasi terbesar di Indonesia yang menampilkan berbagai jenis kendaraan dari masa lalu hingga masa kini. Museum ini memiliki luas sekitar 3,8 hektar dan terdiri dari beberapa zona yang menampilkan kendaraan-kendaraan dari berbagai negara dan zaman. Salah satu zona yang paling populer di Museum Angkut adalah zona Hollywood, yang menampilkan replika mobil-mobil terkenal dari film-film Hollywood seperti Batmobile, Herbie, dan lain-lain. Selain itu, terdapat juga zona Eropa yang menampilkan replika kendaraan- kendaraan klasik dari Eropa seperti mobil Rolls Royce, Volkswagen Beetle, dan lain-lain. Baca Juga : Menjelajah Pesona Wisata Gunung Bromo ,Yang Menawarkan Keindahan Alamnya Nan Eksotis dan Menakjubkan ,Intip Yuk ! Baca Juga : Tips Agar Sambal Tahan Lama ,Lihat Yuk Proses Lengkapnya,Cek di Sini ! Baca...

Baunya Sangat Khas ,Ternyata Buah Petai Bermanfaat Untuk Menjaga Kesehatan Tubuh Anda,Intip Yuk Manfaatnya,Cek Saja di Sini!

 (  Petai memiliki rasa pahit yang khas, yang bagi sebagian orang justru menjadi daya tariknya.,bagi pencinta lalapan petai yang bertekstur renyah)       GRIYA MADIUN -Petai, nama ilmiah petai adalah Parkia speciosa.dengan aroma khas yang kuat dan rasa yang unik, merupakan tumbuhan yang banyak dibudidayakan di berbagai wilayah di Indonesia. Asal mula, , Petai diperkirakan berasal dari Asia Tenggara, tepatnya dari wilayah Semenanjung Malaya dan Sumatra.  Dari wilayah ini, petai kemudian menyebar ke berbagai wilayah di Indonesia, dan juga ke negara-negara Asia Tenggara lainnya.   Wilayah Pertumbuhan di Indonesia:   - Petai tumbuh subur di berbagai wilayah di Indonesia, terutama di daerah dengan iklim tropis dan curah hujan yang tinggi. - Wilayah utama penghasil petai di Indonesia meliputi: - Sumatra: Sumatra Utara, Sumatra Barat, dan Sumatra Selatan. - Jawa: Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Jawa Timur. - Kalimantan: Kalimantan Barat, Kalima...

Buahnya Rasa Asam Manis & Segar ,Buah Nanas ,Ternyata Mempunyai Banyak Manfaat Untuk Kesehatan ,Intip Yuk Apa Saja Manfaatnya ,Cek Saja di Sini !

       GRIYA MADIUN - Buah nanas (Ananas comosus) berasal dari Amerika Selatan, khususnya wilayah Amerika Tengah dan Brasil. Ketika penjelajah Eropa datang ke Amerika, mereka menemukan buah nanas dan membawanya ke berbagai belahan dunia, termasuk di Indonesia yang tumbuh dengan subur di daerah iklim tropis.   Nama ilmiah untuk buah nanas adalah Ananas comosus. "Ananas" berasal dari kata bahasa Tupi-Guarani, bahasa asli penduduk asli Brasil, yang berarti "buah yang enak". "Comosus" mengacu pada karakteristiknya yang berbulu seperti rambut.   Sejak itu, buah nanas telah menyebar ke berbagai negara dan wilayah di seluruh dunia dan menjadi buah yang sangat populer. Buah nanas tumbuh di iklim tropis dan subtropis yang hangat dan biasanya ditanam secara komersial untuk dikonsumsi segar, diproses menjadi produk makanan, atau digunakan dalam berbagai hidangan kuliner. Baca Juga : Jangan Sampai Terlewatkan ,Inilah Beberapa Manfaat Daun Sirih Untuk Kese...

Apa Manfaat Buah Pisang Untuk Kesehatan Lambung ? Intip Yuk Apa Saja Manfaatnya ? Cek Saja di Sini !

      GRIYA MADIUN -Lambung merupakan organ pencernaan yang berfungsi untuk mencerna makanan dan menghasilkan asam lambung yang diperlukan untuk membunuh bakteri dan virus yang masuk bersama makanan. Oleh karena itu, menjaga kesehatan lambung sangat penting untuk kesehatan tubuh secara keseluruhan.Dan buah pisang adalah satu buah yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh kita, salah satunya masalah lambung. Dengan begitu ,a rtinya, dengan menjaga kesehatan lambung dan pencernaan, kamu bisa hidup lebih berkualitas dalam waktu yang lebih lama.   Baca Juga : 7 Manfaat Jeruk Purut Yang Perlu Kamu Ketahui ,Ingin Tahu Banyak ,Cek Saja di Sini ,Baca Yuk ! Baca Juga : Kenali Kopi Yang Ada di Indonesia,Jenis -Jenis Kopi Yang Paling Populer di Indonesia ,Serta Manfaatnya dan Kandungan di Dalamnya Untuk Kesehatan & Kecantikan,IntipYuk ! Baca Juga : Kenali Yoga,Jenis-jenis Yoga ,Serta Manfaatnya Untuk Kesehatan Tubuh ,Kebugaran ,Mental,Fisik ,dan Kecantikan ,...

Jangan Sampai Terlewatkan ,Inilah Beberapa Manfaat Daun Sirih Untuk Kesehatan Yang Perlu di Ketahui ,Cek Saja di Sini ,Baca Yuk !

  GRIYA MADIUN - Tumbuhan sirih biasanya tumbuh di daerah dengan iklim tropis atau subtropis. Mereka dapat ditemukan di berbagai negara di Asia Tenggara, termasuk Indonesia, Malaysia, Thailand, dan Filipina. Sirih juga dapat tumbuh di beberapa bagian Afrika, Amerika Tengah, dan Amerika Selatan.   Tumbuhan sirih memiliki nama ilmiah Piper betle. Nama ilmiah ini mengacu pada genus Piper, yang merupakan genus tumbuhan yang termasuk dalam keluarga Piperaceae. Ada beberapa spesies sirih yang dikenal, termasuk Piper betle (sirih hijau) dan Piper sarmentosum (sirih merah). Kedua spesies ini memiliki nilai budidaya dan penggunaan yang penting dalam berbagai budaya di Asia. Manfaat daun sirih untuk kesehatan dan kecantikan . Daun sirih telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional karena memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan dan kecantikan. Berikut adalah beberapa manfaat daun sirih yang perlu diperhatikan: Baca Juga : Gurih Empuknya Jajanan Bolang -Baling " Ratu ...