Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2017

Nutrisi Untuk Kecerdasan Otak

    GRIYABIOGREEN.COM-Perkembangan otak biasanya setelah dilahirkan lebih penting dalam menentukan IQ anak dikemudian hari , dibanding ketika dalam kandungan.Asupan nutrisi yang tepat dan stimulasi yang diberikan sedini mungkin akan mempengaruhi kecerdasan anak . Otak merupakan pusat perkembangan tumbuh kembang anak .Saat dilahirkan ,bayi memiliki 100 milyar sel otak,namun belum semua sel otak tersebut terhubung sempurna.Otak mengalami masa pembentukan jaringan sel-sel saraf semenjak janin hingga dekade pertama.Selama masa kontruksi itu banyak sel-sel saraf yang terbentuk dan dipakai .Kekuatan dan jumlah hubungan antar sel saraf menjadi dasar memori seorang anak sampai masa dewasa. Otak Butuh Nutrisi Orangtua harus bijak dalam memberikan asupan nutrisi pada anak .Faktor utama yang mempengaruhi pertumbuhan otak bayi adalah nutrisi atau gizi yang diberikan ,terlebih pemberian nutrisi atau gizi pada periode percepatan pertumbuhan otak .Kurang asupan gizi akan menghambat kecerdasan a

Jenis Cumi Serta Efek Samping Jika Mengkonsumsi Cumi Berlebihan

    GRIYABIOGREEN.COM-Banyak orang yang mengenal cumi-cumi sebagai makanan istimewa dan salah satu jenis hewan laut  banyak diminati masyarakat banyak hotel berbintang maupun restoran yang menjadikan cumi-cumi sebagai masakan berkelas yang mempunyai daya tarik tersendiri bagi pencinta kuliner yang berbahan dasar cumi-cumi.Cumi-cumi biasa diolah dengan cara digoreng ,dibakar atau dipanggang atau direbus seperti gulai cumi atau kalio cumi .DiJepang cumi sering diolah dalam keadaan segar menjadi olahan sushi atau sashimi.Kandungan nilai gizi cumi-cumi cukup tinggi terutama kandungan protein cukup tinggi yaitu sekitar 17,9 / 100 gramnya kelebihan lainnya cumi-cumi tidak mempunyai tulang belakang ,mudah dicerta serta mengandung  jenis asam esensial yang dibutuhkan tubuh.Asam amino yang dominan yaitu leusin,lisin dan juga fenilalanin .Untuk asam amino non esensial yaitu asal glutamat dan asam aspartat ,kedua asam ini yang menimbulkan rasa gurih dan sedap. Sehingga dalam pengolahan cumi t

RECENT POST FOR YOU LADIES!

NEWS FEED :

Adverticement