Segudang Manfaat Buah Mangga Untuk Kesehatan & Kecantikan ,Ketahuilah Nutrisi & Manfaatnya Untuk Kesehatan ,Ingin Tahu ,Cek Saja di Sini !
Buah Mangga Selain Rasanya Manis ,Ternyata Juga Kaya Akan Vatamin CDan Di Gemari Banyak Orang. GRIYA MADIUN - Mangga, buah lezat dengan aroma khas dan rasa manis, memiliki asal usul yang menarik dan tersebar luas di berbagai wilayah di dunia. Asal mula , Mangga berasal dari Asia Selatan, terutama di wilayah India, Myanmar, dan Bangladesh. Mangga telah dibudidayakan di wilayah ini selama ribuan tahun dan merupakan bagian penting dari budaya dan masakan lokal. Penyebaran Mangga kemudian menyebar ke wilayah lain di Asia Tenggara, termasuk Indonesia, Malaysia, dan Filipina. Pada abad ke-16, mangga diperkenalkan ke Amerika Selatan dan Karibia oleh penjelajah Portugis.Sejak saat itu, mangga menyebar ke seluruh dunia, terutama di wilayah tropis dan subtropis. Baca Juga : Rasanya Manis Sedikit Asam ,Ternyata Si Manis Buah Leci Mempunyai Banyak Manfaat Untuk Kesehatan & Kecantikan,Intip Yuk Apa Saja Manfaatnya,Cek di Sini ! Baca J...